BBTN Move Forward As Expected

20Agustus14-BBTN

BBTN bergerak naik seperti yang pernah diulas pada tanggal 6 Agustus 2014, dalam rekomendasi saham terproteksi: “BBTN Signs Of Moving Up??”. Selamat bagi member kami yang telah membeli dikisaran harga 1100-1125 sesuai dengan rekomendasi pada 2 pekan lalu.

Indikator teknikal Stochastic yang masih bergerak sideways di overbought area, sedangkan MACD yang cenderung bergerak naik, mengindikasikan kecenderungan saham ini masih bergerak positif. Target terdekat di 1230 berpotensi untuk tercapai. Jika nantinya mampu melanjutkan trend kenaikannya, maka BBTN berpeluang menuju target selanjutnya di 1350, dengan minor target di 1275.

Rekomendasi: Hold. Naikan Stoploss jika close dibawah 1245.

Disclaimer ON

 

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*