AISA: Signs Of Moving Backward

06Okt14-AISA

Setelah gagal bertahan di harga private placementnya di level 2250, AISA malah melanjutkan penurunannya dengan menembus ke bawah support kuatnya di 2205. Indikator teknikal Stochastic dan MACD yang bergerak turun, mengindikasikan kecenderungan saham ini masih bergerak negatif. Target koreksi terdekat dikisaran MA 200 nya dilevel 2110-2100. Jika tekanan jual berlanjut, maka ASIA berpotensi melemah menuju target selanjutnya di level 1950.

Rekomendasi: Hindari atau trading sell.

Disclaimer ON

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*