
PPRO saat ini sedang menguji mid term down trend resist linenya yang terbentuk sejak 5 bulan lalu. Indikator teknikal Stochastic yang kembali golden cross dan MACD yang masih bergerak naik serta volume transaksi yang diatas rata-rata, mengindikasikan kecenderungan saham ini masih bergerak positif. Jika mampu melewati resisten 166, maka PPRO berpotensi menuju 175 sebagai target terdekat, dengan target selanjutnya berada di level 190.
Rekomendasi: Spekulasi Buy. Add position jika break out 166. Stoploss jika gagal bertahan di 147.
Disclaimer ON
Leave a Reply