BBNI Berpotensi Rebound Terbatas
Berita akan dibatasinya NIM perbankan membuat BBNI turun tajam. Koreksi tajam yang terjadi dalam 3 hari terakhir dan berlangsung cepat membuka potensi untuk terjadinya teknikal rebound sementara. Peluang rebound saham ini terbuka, ketika mendekati area support uptrend channelnya. Indikator teknikal Stocahstic bergerak turun. Sementara MACD telah death cross. Dari indikasi ini menunjukkan bahwa saham ini […]